Balai Pelestarian Nilai Budaya Jawa Barat Gelar Kegiatan Pembekalan Teknis Perekaman " Pengembangan Nilai Nilai Budaya Melalui Film Dokumenter "
Grand Hotel Cipaku Kegiatan pembekalan Teknis perekaman di selenggarakan oleh Balai Pelestarian Nilai Budaya Jawa Barat sebagai Wadah bagi masyrakat Khusus nya peneliti BPNB Jawabarat untuk meningkatkan kemampuan teknis dalam mendapatkan dalam mendokumentasikan Nilai Nilai Budaya dan Kesejarahan yang ada di wilayah kerja BPNB Jawabarat sehingga...