WILAYAH KERJA: PROVINSI JAWA BARAT, DKI JAKARTA, BANTEN, DAN LAMPUNG

Adat Pindah Rumah pada Orang Sunda di Masa Kini

Oleh: Dra. Ria Intani T.

Abtrak
Rumah merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia untuk membuat kehidupannya menjadi manusiawi. Untuk itulah orang berupaya ”memiliki” rumah apakah dengan cara mengontrak atau membeli.

Pada orang Sunda, untuk menempati rumah (pindah rumah) bukan sesuatu hal yang bisa dianggap sepele, melainkan sesuatu hal yang ritual. Artinya, dalam pelaksanaannya ada tatacara tertentu yang biasanya bertalian dengan sistem kepercayaan.

Diterbitkan dalam Jurnal Penelitian BKSNT Bandung Edisi 25, Desember 2001

Popular Posts